News Peristiwa

Komisi IV DPRD Samarinda Himbau Apotek Ikuti Edaran Kemenkes

Deni Hakim Anwar, Sekretaris Komisi IV DPRD Samarinda.

Pelangiutara.com – Sekretaris Komisi IV DPRD Samarinda, Deni Hakim Anwar ikut menanggapi kasus gangguan ginjal akut yang terjadi saat ini.

Deni mengatakan, saat ini kasus gangguan ginjal akut di Samarinda masih belum ada, namun ia menghimbau masyarakat dan Pemkot untuk tak lengah.

Berdasarkan catatan Kementerian Kesehatan, setidaknya ada 206 kasus ginjal misterius di 20 provinsi di Indonesia. Dari jumlah 99 tersebut, anak-anak di bawah umur 6 tahun menjadi mayoritas yang terkena penyakit gangguan ginjal akut, dan meninggal dunia.

Berdasarkan Surat Edaran Nomor SR.01.05/III/3461/2022 tentang Kewajiban Penyelidikan Epidemiologi dan Pelaporan Kasus Gangguan Ginjal Akut Atipikal (Atypical Progressive Acute Kidney Injury), Deni meminta apotek-apotek mengikuti surat edaran tersebut.

Baca Juga :  Pemberian Bantuan dari Pemprov Kaltara Masih Menunggu Data Riil Warga Yang Terdampak Banjir

About the author

pelangiutara

Pelangiutara.com menyajikan berita terbaru seputar Ekonomi, Livestyle, Olahraga, Berita Hangat, Live Streamming, Informasi tersaji 24 jam, dapat dinikmati melalui desktop, laptop hingga beragam gadget atau perangkat mobile lainnya.

Add Comment

Click here to post a comment